Lompat ke isi utama

Berita

PENGUMUMAN ANGGOTA PANWAS KECAMATAN TERPILIH DALAM PEMILIHAN WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA PASURUAN TAHUN 2020

Dalam rangka melaksanakan amanat Peraturan Badan Pengawas Pemiliha Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2017 sebagaimana diubah terakhir dengan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2019, setelah melakukan penilaian hasil pemeriksaan administrasi, tes tertulis dan wawancara, bersama ini diumumkan nama-nama calon anggota Panwas Kecamatan yang lulus tes tertulis dan tes wawancara sebagai berikut:

Berikut kami sampaikan beberapa hal dibawah ini:

  1. Nama-nama yang disebutkan diatas, agar menyampaikan kelengkapan persyaratan berupa Surat Keterangan bebas dari penyalahgunaan narkotika dari Rumah Sakit atau Puskemas sebelum pelaksanaan pelantikan tanggal 23 Desember 2019;
  2. Bagi yang dinyatakan lolos harap hadir pada :

Hari               : Rabu

Tanggal          : 11 Desember 2019

Pukul             : 19.00 WIB

Tempat          : Kantor Bawaslu Kota Pasuruan

                       Jl. Panglima Sudirman No.47

Acara             : Technical Meeting Persiapan Pelantikan

Tag
Pengumuman